Moralitas Kita Sebagai Pengikut Kristus dengan Hal-Hal yang Bersangkutan

Saat kita memikirkan kata moral, hal yang mungkin muncul dibenak kita ialah mengenai hal apa yang berlaku benar di dalam tata cara kita bermasyarakat, karena kita manusia, adalah makhluk sosial yang diciptakan Tuhan untuk saling bergantung satu sama lain. Oleh sebab itu, kita sebagai manusia memang lekat untuk dapat bersikap dengan bermoral. Bermoral dalam bermasyarakat, apalagi jika kita hidup di lingkungan yang teguh memegang nilai-nilai keagamaan, maka moral masyarakat kadang berasal dari serapan moral yang diajarkan agama. Tentunya nilai moral yang dari agama tidak hanya berasal dari salah satu agama saja, namun berasal dari semua agama yang sudah dianggap oleh seluruh masyarakat keberadaanya. Dengan begitu, maka semua agama mengajarkan hal yang sama, yaitu bagaimana menjadi manusia yang bermoral. Jika kita persempit, maka kita sebagai pengikut Kristus, kita belajar untuk dapat hidup bermoral secara moral Kristiani dalam hidup sementara di dunia ini.

Hidup sebagai seorang Kristiani yang juga bermoral Kristiani akan dilihat dalam beberapa hal yang menyangkut yaitu, Iman Kristiani, Norma, Pilihan dasar, Hati Nurani, Hukum, dan Dosa. Selain itu, akan ada penyangkutpautan hal-hal yang sudah dibahas dengan salah satu film relijius yang berdasarkan kisah nyata, Of Gods and Men.

  1. Iman Kristiani

Dalam dunia orang pengikut Kristus, kita percaya bahwa kita bermoral dengan dapat berbuat baik. Berbuat baik yang bagaimana? Yaitu berbuat baik yang tidak hanya menguntungkan diri sendiri, namun dapat memberikan energi baik bagi siapapun disekitar kita. Dari apa yang sudah kita pelajari dari kecil, bahwa tujuan kita untuk berbuat baik ialah untuk mendapatkan tempat di surga nanti. Padahal, itu merupakan pikiran yang mungkin dapat dibilang cukup sempit sebagai seorang Kristiani. Pandangan yang baik mengenai hidup bermoral ialah untuk menyebarkan kasih yang sudah kita terima lebih dulu dari Tuhan Yesus, anak Bapa yang tunggal yang Bapa relakan untuk menggantikan kita dalam menebus dosa yang abadi. Hidup bermoral akan mengarahkan kita menjadi dapat berbuat baik karena kita sudah merasakan kasih-Nya terlebih dahulu

  1. Norma

Dalam pengertian dasariah, kata norma berarti pegangan atau pedoman, aturan, tolak ukur. Sedangkan norma moral ialah terkait dengan kebebasan, dan tugas, keadaan lingkungan hidup dan tingkah laku moral. norma moral berfungsi mengingatkan manusia untuk melakukan kebaikan demi diri-sendiri dan sesama, sehingga meminta kita untuk memperhatikan kemungkinan-kemungkinan baru dalam hidup; norma moral menarik perhatian kita kepada masalah-masalah moral yang kurang ditanggapi manusia; norma-norma moral dapat menarik perhatian manusia kepada gejala ‘pembiasan emosional’. Jika berdasarkan penjelasan dasar di atas, maka kedudukan dan peran Yesus Kristus sebagai norma-norma hidup moral tersirat. Dalam teologi moral, untuk adanya hubungan antar manusia maka melalui metode pendekatan personal. Hubungan pribadi harus berawal dari dan berlabuh pada hubungan manusia dengan Allah dalam Yesus Kristus dan melalui Roh Kudus. Keberadaan Yesus sebagai norma hidup moral terkait erat dengan : ciri normatif Kitab Suci bagi moralitas Kristiani; hubungan dan tegangan antara imam dan moralitas.

  1. Pilihan Dasar

Tindakan manusia dalam berproses untuk menentukan sebuah pilihan dasar merupakan arah hidup dalam pribadi manusia. Manusia akan selalu disodori dengan banyak pilihan di hidupnya, karena Tuhan sendiri yang memberikan kita kebebasan dalam menentukan diri kita bagaimana cara menjalani hidup. Dengan begitu, pilihan-pilihan ini menentukan arah seorang manusia menjadi berbentuk sebuah dinamika yang tak kunjung usai dalam kehidupan. Pilihan ini berperan penting, sebab pilihan-pilihan dalam tindakan seseorang bermula dari bergantung banyak pada pilihan dasar. Rangkaian pilihan itu mengacu pada pilihan dasar yang membantu manusia dalam proses mempertimbangkan dan menilai moral. Namun sesungguhnya, dalam memilih, kita tidak sepenuhnya dapat memilih sendiri, sebab masih ada suara hati yang Tuhan pakai untuk memberikan kita waktu agar dapat memikirkan apa sebab akibat yang dapat ditimbulkan dengan memilih hal itu.

  1. Hati Nurani

Hati nurani merupakan suatu hal yang kompleks, dalam artian bahwa hati nurani tidak bisa hanya disadari saja, namun perlu untuk dipahami. Oleh sebab itu, cara pendekatan untuk mengenal lebih jauh apa itu hati nurani dalam kehidupan sehari-hari, hati nurani dapat disadari sudah muncul dalam diri kita sebagai manusia meski kita tidak pernah berpikir untuk berbuat demikian. Hati nurani dalam aspek teologal lebih condong membahas keputusan manusia yang menyangkut hubungannya dengan Tuhan. Dalam pembahasan yang dilakukan oleh para ahli, menyebutkan permasalahan mengenai bagaimana munculnya hati nurani merupakan hal yang rumit. Dewasa ini, manusia sering memakai atau tertarik untuk membahas mengenai hati nurani kalau mereka ingin memprotes tentang kehidupan menurut sudut pandang manusia  yang tidak menjunjung tinggi norma yang berlaku dalam kalangannya sehingga dianggap tidak etis dalam bertindak.

Dengan begitu, setidaknya ada 3 pandangan dasar tentang hakikat hati nurani yang akan dikemukakan mengenai hati nurani. Pertama, umumnya yang dimaksud dengan hati nurani adalah keputusan konkret melalui penalaran praktis, berkat pengaruh kekuatan dalam hati nurani, yang menyangkut kebaikan moral dalam tindakan tertentu. Selain konkret, hati  nurani juga mempunyai sifat subjektif, individual dan eksistensial. Dalam hal ini, maka hati nurani lebih dipandang sebagai keputusan moral praktis yang memberitahukan kepada manusia dalam suatu keadaan konkret sambil mengingatkan manusia akan kewajiban moral yang perlu dipenuhi. Kedua, hati nurani dipandang sebagai kecakapan moral seseorang, “sanggar suci” terdalam manusia, tempat manusia mengenal dirinya dihadapan Tuhan dan orang lain. Hati nurani merupakan kedalaman keberadaan manusia yang sesungguhnya, pusat terdalam pribadi yang tertuju pada Tuhan yang memelihara manusia. Ketiga, hati nurani tidak lagi dipandang sebagai suatu “kecakapan di dalam kehendak dan intelek”, tetapi dilukiskan sebagai “tenaga dinamis” dalam diri manusia, yang memungkinkan pribadi manusia untuk memberikan tanggapan yang tepat dan benar dalam kehidupan seseorang.

  1. Hukum

Jika kita berbuat salah, apa yang akan kita pikirkan ialah kita akan mendapatkan sebuah sanksi, karena pada hakikat di dunia yang kita tempati ini, kita akan dianggap tidak bermoral jika berperilaku tidak sesuai dengan norma moral yang ada. Sanksi yang dapat kita terima memiliki banyak macam. Namun semuanya itu diatur dalam suatu aturan yang kita sebut hukum. Hukum yang dibuat oleh manusia tentunya berbeda dengan hukum yang Tuhan buat  untuk kita. Hukum Allah diringkaskan dalam kasih. Ada dalam Alkitab, Jawab Yesus kepadanya: “Kasihilah Tuhan, Allahmu, dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu dan dengan segenap akal budimu. Itulah yang terutama dan yang pertama. Dan yang kedua, yang sama dengan itu, ialah: Kasihilah sesamamu manusia seperti dirimu sendiri. Pada kedua inilah tergantung seluruh Taurat dan kitab para nabi”(Matius 22:37-40)

  1. Dosa

Kita hidup di dunia yang tidak  sempurna. Kita hidup dengan orang-orang yang sudah menanggung dosa lahir. Itulah yang kita mengerti bila kita seorang Kristiani. Paham dosa dalam Kitab Suci disebutkan bahwa dosa merupakan bentuk dari perlawanan atau pemberontakan terhadap Allah yang dapat muncul akibat adanya kebebasan yang dimiliki oleh manusia. Pemberontakan akan nubuat Allah ataupun aturan yang dibuatnya. Sementara, paham dosa dalam tradisi Katolik adalah suatu bentuk sikap negative atau menolak uluran kasih Tuhan merupakan pandangan baru terhadap pengertian dosa karena sebelumnya setiap pelanggaran hukum diartikan sebagai dosa. Namun, tidak semua hukum di dunia ini merupakan kebalikan dari dosa. Oleh karena itu, dosa sekarang dideskripsikan sebagai sikap dan pendirian menolak Allah serta kasih-Nya. Jika pengertian di atas dirangkumkan, maka dosa adalah suatu tindakan jahat secara moral yang dilakukan berdasarkan kebebasan melakukan sesuatu yang bertentangan dengan hukum Allah. Dalam Perjanjian Lama, orang-orang yang melakukan dosa ialah orang terkutuk yang akan langsung diadili oleh orang lain. Pengampunan pada masa itu ialah dalam bentuk kurban. Namun, pada Perjanjian Baru, Allah kembali ingin merangkul manusia dengan membentuk kembali jembatan yang sudah putus dengan mengirim anak-Nya yang tunggal, Yesus Kristus. Yesus mati di kayu salib untuk menebus semua dosa manusia dan  bangkit lagi untuk menunggu hari penghakiman kita yang sudah ditebus.

 

Dalam film relijius Of Gods and Men diangkat dari kejadian nyata di tahun 1996. Sudah puluhan tahun mereka melayani dan hidup damai berdampingan bersama warga desa di atas pegunungan Atlas—beberapa diantaranya bahkan merasa sia-sia jika harus kembali ke Prancis. Kemunculan milisi agama lain yang fundamentalis mengubah semuanya. Mereka tidak hanya mengancam biara, tetapi juga seluruh warga desa. Akhir cerita, setelah beberapa lama tarik-menarik dengan milisi dan militer, delapan biarawan menemui nasib tragisnya, diculik, dan dibunuh. Pembunuhan yang hingga kini masih misterius itu merupakan satu dari episode panjang pembantaian warga sipil. Namun, yang ingin kita lihat bukan kepada dampak apa yang akan dihadapi pelaku, tetapi kita menilik langsung kehidupan para biarawan yang masih ingin mempertahankan keberadaan mereka dan keberadaan masyarakat lainnya dengan kasih. Hal itu patut kita contoh karena seluas apapun ajaran yang diberikan kepada kita, tujuannya ialah untuk mendapat dan memberikan kasih. Karena jika kita telaah lebih dalam lagi, maka moral Kristiani ialah berdasarkan kasih dan oleh kasih.

 

Daftar Pustaka :

Aman, P.C., 2016. Moral Dasar  Prinsip-prinsip Pokok Hidup Kristiani. Yogyakarta : Obor

Chang, William, 2000. Pengantar Teologi Moral. Yogyakarta : Kanisius

Jusuf, W., 2011. Masa Kritis. https://cinemapoetica.com/of-gods-and-men/ . Diakses pada tanggal 3 Juni 2019

 

Victorya Basule

Mahasiswi Farmasi USD

 

 

9 thoughts on “Moralitas Kita Sebagai Pengikut Kristus dengan Hal-Hal yang Bersangkutan

  1. Sesungguhnya telah kafir orang-orang yang berkata, “Sesungguhnya Allah ialah Al Masih putera Maryam,” padahal Almasih sendir berkata, “Hai Bani Israil, sembahlah Allah Tuhanku dan Tuhanmu”. Sesungguhnya siapa saja yang mempersekutukan Allah, maka sesungguhnya Allah haramkan surga atasnya, dan tempatnya di neraka, dan tidaklah ada penolong bagi orang-orang yang zalim.”
    (Q.S. 5 al-Maidah 72)

    Sesungguhnya kafirlah orang-orang yang mengatakan: “Bahwasanya Allah salah satu dari yang tiga” [Al Maidah:73]

    Dan (ingatlah) ketika Allah berfirman: “Hai Isa putera Maryam, adakah kamu mengatakan kepada manusia: “Jadikanlah aku dan ibuku dua orang tuhan selain Allah?”. Isa menjawab: “Maha Suci Engkau, tidaklah patut bagiku mengatakan apa yang bukan hakku (mengatakannya). Jika aku pernah mengatakan maka tentulah Engkau mengetahui apa yang ada pada diriku dan aku tidak mengetahui apa yang ada pada diri Engkau. Sesungguhnya Engkau Maha Mengetahui perkara yang ghaib-ghaib”.
    (Qs. Al-Maidah 116)

    Berkata Isa: “Sesungguhnya aku ini hamba Allah, Dia memberiku Al Kitab (Injil) dan Dia menjadikan aku seorang nabi,
    dan Dia menjadikan aku seorang yang diberkati di mana saja aku berada, dan Dia memerintahkan kepadaku (mendirikan) shalat dan (menunaikan) zakat selama aku hidup;
    dan berbakti kepada ibuku, dan Dia tidak menjadikan aku seorang yang sombong lagi celaka.
    (Qs. Maryam 30-32)

  2. Kami pakar dalam perkhidmatan kewangan, menawarkan pinjaman tempatan / antarabangsa, menyediakan pilihan pinjaman tanpa jaminan dan tidak bercagar kepada individu dan badan bekerjasama dengan kadar pinjaman yang sangat kompetitif dan syarat yang fleksibel untuk memenuhi sebarang keadaan kewangan. Tidak masalah jika anda mempunyai skor kredit yang lemah, kami masih dapat memberikan wang tunai yang cepat untuk anda yang tidak dijangka Hubungi kami sekarang untuk pinjaman yang pantas dan berpatutan untuk memenuhi semua belanjawan dan keperluan: E-mel Hubungi: (atlantainfrafinn@gmail.com)
    Nombor WhatsApp: +919148049099

  3. Nama Perusahaan::””:”:”:”ONE BILLION RISING FUND
    Gmail Perusahaan:”:”:”:”:”::”onebillionrisingfund@gmail.com                       
    Selamat siang
    Namaku Nyonya Ahmed Neni dan saya berbicara sebagai salah satu orang paling bahagia di dunia saat ini dan saya mengatakan kepada diri sendiri bahwa pemberi pinjaman yang menyelamatkan keluarga saya dari situasi buruk kami, saya akan menceritakan namanya kepada dunia dan saya sangat bahagia dengan katakan bahwa keluarga saya kembali untuk selamanya karenaa saya membutuhkan pinjaman sebesar Rp150.000.000.00 untuk memulai hidup saya sejak saya adalah satu ibu dengan 3 anak dan dunia sepertinya sedang bergantung pada saya saat saya mencoba untuk mendapatkan pinjaman Dari bank dan online bank menolak saya pinjaman mereka mengatakan bahwa penghasilan saya rendah dan saya tidak memiliki jaminan untuk pinjaman jadi saya pergi online dan hal-hal menjadi lebih sulit karena mereka merobek uang saya dari saya dengan janji manis untuk membantu saya sampai saya bertemu dengan ALLAH mengirim pinjaman pinjaman yang mengubah hidup saya dan keluarga saya, ONE BILLION RISING FUND dimana Juruselamat ALLAH dikirim untuk menyelamatkan keluarga saya dan pada awalnya saya pikir ini tidak akan mungkin terjadi karena pengalaman masa lalu saya dan janji palsu tapi untuk mengejutkan saya, saya menerima pinjaman saya sebesar Rp150.000.000.00 dan saya akan menyarankan siapa saja yang benar-benar membutuhkan pinjaman untuk menghubungi perusahaan tersebut, melalui email di: “””””””(((((onebillionrisingfund@gmail.com))))))))”””””””karena mereka adalah pemberi pinjaman yang paling pengertian dan baik hati. Jika Anda melihat bagaimana memastikan pinjaman atau bagaimana mendapatkan pinjaman asli, perusahaan dapat membantu Anda. ”

    BBM: D8E814FC 

    Sebagai penerima manfaat dari perusahaan saya adalah bukti hidup dari kerja baik perusahaan dan saya meyakinkan Anda bahwa Anda akan mendapatkan formulir pinjaman ONE BILLION RISING FUND. cukup hubungi mereka dan ikuti proses pemberian pinjaman yang mudah

    Anda dapat menghubungi saya Ahmed Neni pada informasi lebih lanjut ((ahmedneni48@gmail.com))

    Allahu akbar

  4. Saya ingin bertanya sama kalian :
    1.mana pengakua
    n yesus didalam alkitab bahwa dia beragama kristen?
    2.pernahkah yesus berkata akulah tuhanmu dan sembahlah aku saja?
    3.mana perintah yesus untuk beribadah pada hari minggu?
    4.mana dalilnya yesus lahir pada tanggal 25 desember dan perintah menyembahnya?

    Jika anda dapat menjawabnya dengan dalil yang jelas saya akan masuk kristen!!! Tapi sekarang bisakah anda menjawabnya?

  5. Nama Perusahaan::””:”:”:”ONE BILLION RISING FUND
    Gmail Perusahaan:”:”:”:”:”::”onebillionrisingfund@gmail.com                       
    Selamat siang
    Namaku Nyonya Ahmed Neni dan saya berbicara sebagai salah satu orang paling bahagia di dunia saat ini dan saya mengatakan kepada diri sendiri bahwa pemberi pinjaman yang menyelamatkan keluarga saya dari situasi buruk kami, saya akan menceritakan namanya kepada dunia dan saya sangat bahagia dengan katakan bahwa keluarga saya kembali untuk selamanya karena saya membutuhkan pinjaman sebesar Rp150.000.000.00 untuk memulai hidup saya sejak saya adalah satu ibu dengan 3 anak dan dunia sepertinya sedang bergantung pada saya saat saya mencoba untuk mendapatkan pinjaman Dari bank dan online bank menolak saya pinjaman mereka mengatakan bahwa penghasilan saya rendah dan saya tidak memiliki jaminan untuk pinjaman jadi saya pergi online dan hal-hal menjadi lebih sulit karena mereka merobek uang saya dari saya dengan janji manis untuk membantu saya sampai saya bertemu dengan ALLAH mengirim pinjaman pinjaman yang mengubah hidup saya dan keluarga saya, ONE BILLION RISING FUND dimana Juruselamat ALLAH dikirim untuk menyelamatkan keluarga saya dan pada awalnya saya pikir ini tidak akan mungkin terjadi karena pengalaman masa lalu saya dan janji palsu tapi untuk mengejutkan saya, saya menerima pinjaman saya sebesar Rp150.000.000.00 dan saya akan menyarankan siapa saja yang benar-benar membutuhkan pinjaman untuk menghubungi perusahaan tersebut, melalui email di: “””””””onebillionrisingfund@gmail.com”””””””karena mereka adalah pemberi pinjaman yang paling pengertian dan baik hati. Jika Anda melihat bagaimana memastikan pinjaman atau bagaimana mendapatkan pinjaman asli, perusahaan dapat membantu Anda. ”

    BBM: D8E814FC 

    Sebagai penerima manfaat dari perusahaan saya adalah bukti hidup dari kerja baik perusahaan dan saya meyakinkan Anda bahwa Anda akan mendapatkan formulir pinjaman ONE BILLION RISING FUND. cukup hubungi mereka dan ikuti proses pemberian pinjaman yang mudah

    Anda dapat menghubungi saya Ahmed Neni pada informasi lebih lanjut ((ahmedneni48@gmail.com))

    Allahu akbar

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *